Kamis, 17 September 2009

Cara Meningkatkan Pagerank dengan Backlink gratis

Cara Meningkatkan Pagerank dengan Backlink gratis Cara Meningkatkan Pagerank dengan backlink gratis!!!. Waduh judulnya dah kaya yang jago SEO aja nih hahhaha. Gimana sih cara meningkatkan pagerank?, jawabannya sih cukup sederhana "Cari backlink sebanyak-banyaknya, kalau perlu seluruh blog di Indonesia atau luar negeri Ngelink ke blog kita ckckkkc mungkin ga tuh?. Backlink sendiri bisa kita dapatkan dengan gratis. Backlink yang terbaik tentunya backlink dari sebuah search engine dan blogdirectory, karena mereka biasanya memiliki pagerank yang tinggi. Walaupun pagerank blog Aneka tips ini masih NOL besar!, tapi saya akan mencoba berbagi sedikit tips yang mudah-mudahan membantu teman-teman blogger semua. Pada mau backlink gratis dari blog yang pageranknya 6 (enam) ga?. Kalau mau silahkan baca...



Cara Meningkatkan Pagerank dengan Backlink gratis

1. Cara standarnya tentu teman-teman sudah tahu, daftarkan blog ke search engine seperti google (google ga cuma dot co.id lho, banyak), Yahoo, bing.

2. Daftarkan blog ke site blog directory.

3. Rajin-rajin berkomentar.

Nah sekarang kita masuk ke pembahasan utamanya. Pada mau backlink dari blog pagerank 6?. Blog ini dofollow silahkan nyepam sepuasnya ckckckck...lumayan meningkatkan posisi pada search engine, apalagi bagi anda yang sedang ikut kontes SEO :D.

Tapi syaratnya sih, sederhana kok. Daftarkan Blog kamu ke Blog directory yang saya buat (Rumah Blogger), lalu berkomentar pada posting ini (setelah kamu mendafkan blog). Jangan lupa masukkan email kamu di dalam komentar, agar saya mudah menghubungi.

Untuk 10 orang pertama akan saya kirimkan alamat blog yang berpagerank 6 tadi. Kalau sudah saya kirim, ya tinggal register dan berkomentar di sana. Automatic backlink kok, karena pakai dofollow.

Yuk ah pada ikutan ya...(maksa mode on ckckckc...).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar